Senin, 22 Mei 2017
Definisi Cracking
Posted By: fika's Blog - Mei 22, 2017Cracking adalah kegiatan membobol suatu sistem komputer dengan tujuan mengambil.
Sedangkan orang yang melakukan cracking disebut cracker. Crack adalah suatu aktifitas pembobolan suatu software berbayar agar dalam proses pendaftarannya dapat kita lakukan tanpa harus membeli mau pun membayar lisensi resmi dari si pembuat software tersebut. Hal ini mempunyai maksud bahwa kita bisa memperoleh beberapa persyaratan agar software yang berbayar tersebut dapat bekerja secara penuh. Biasanya juga harus mendaftarkan atau paling tidak memasukkan nomor registrasi unik di software tersebut.
Mampu membuat suatu program bagi kepentingan dirinya sendiri dan bersifat destruktif atau merusak dan menjadikannya suatu keuntungan.
About fika's Blog
Blog ini merupakan Blog khusus untuk informasi seputar hacking dan cracking. Dibuat oleh Nurfika Rahmawati dan Alif.
Template by Templateism
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar